Admin Fisika

Admin Fisika

Quis fringilla quis cursus urna sed sed velit nunc metus condimentum. Et pretium nec magna eros id commodo ligula Phasellus Curabitur wisi. Lacus elit lorem ridiculus vitae tempus eget nibh ut risus et.
05 Juli 2021

Padang (Fisika Unand) – Alhamdulillah, Zahara Zettira dan Zahwa Vieny Adha mahasiswa Prodi S1 Fisika Universitas Andalas (UNAND) lolos sebagai finalis Kompetisi Nasional Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (KNMIPA PT) Tahun 2021 Tingkat Nasional untuk Bidang Fisika. Zahara dan Zahwa menyisihkan lawan-lawannya dalam seleksi tingkat wilayah (Tahap II) yang dilaksanakan secara online pada 23-24 Juni 2021.

18 Jun 2021

Berikut adalah nama-nama yang diputuskan untuk menjadi peserta Workshop Pengolahan Data GPS:

1 M. Hamidi
2 Sri Hamdiyessi
3 Elistia L. Namigo
4 Gina Felita
5 Galang Putra Refindo
6 Indri Septiani
7 Rihadatul Aisy Syofyani Nasution
8 Tsany Najmah Aziz Yenuuar
9 Reza Ananda Ramadhan
10 Nabila Fauzi Syafitri
11 Fery Kurnia Sandi
12 Ravidho Ramadhan
13 Herizon
14 Marzuki

Kegiatan workshop dilaksanakan pada tanggal 21 Juni-12 Juli 2021. Kepada nama-nama di atas, ditunggu konfirmasi kehadirannya paling lambat tanggal 19 Juni 2021.

 

Demikian pengumunan ini disampaikan, terima kasih atas perhatiannya.

 

Kepala Laboratorium Fisika Bumi

ttd

Dr. techn. Marzuki

 

07 Jun 2021

Padang (Fisika – UNAND)-Senin, 07 Juni 2021 menjadi hari penting bagi Jurusan Fisika Universitas Andalas dengan terpilihnya Ketua Jurusan (Kajur) Fisika Universitas Andalas (UNAND) yang baru. Dr. Afdhal Muttaqin, M.Si diberi amanah sebagai kajur untuk periode 2021-2025. Berbeda dengan pemilihan kajur periode-periode sebelumnya, kali ini pemilihan kajur dilakukan secara online.

Padang (Fisika Unand)-Alhamdulillah, prestasi gemilang kembali diperlihatkan mahasiswa Jurusan Fisika dalam bidang Program Kreativitas Mahasiswa (PKM). Dari 66 proposal mahasiswa Universitas Andalas (UNAND) yang didanai Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan tahun 2021, 25 tim berasal dari Jurusan Fisika.  Hal ini sebagaimana yang tertuang pada SK Penugasan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) 5 Bidang Tahun 2021 dari Direktorat Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan  No. 1949/E2/KM.05.01/2021.

Info Penting

Certificate of Webinar "Trik Sukses Menjelajahi Eropa dengan Beasiswa" Click Here
Toggle Bar