Vision and Missions

Vision : “To become a reputable physics major at the international level in the study and development of physics to support science and technology innovation and disaster mitigation in 2028”

Mission :

Mission: 1) Organizing education to produce quality Physics graduates; 2) Carry out research and development of science and technology in the field of physics to support science and technology innovation, and disaster mitigation in supporting sustainable national development. 3) Carry out service and community service activities based on research results to improve community welfare and disaster safety; 4) Carry out institutional cooperation with various institutions at home and abroad to improve the performance of education, research and community service.

Objectives : 1) Producing quality graduates who receive recognition at the national and international level. 2) Produce publications in reputable international journals and Intellectual Property Rights (IPR) in the fields of science and technology innovation, and disaster mitigation. 3) Improving the application of research results to improve community welfare and safety. 4) Increase the output of cooperation in the fields of education, research and community service

Bahasa version

Visi: Menjadi Jurusan Fisika yang bereputasi di tingkat Internasional dalam pengkajian dan pengembangan Ilmu Fisika untuk mendukung inovasi sains dan teknologi, dan mitigasi bencana pada tahun 2028.”

 

Misi

  1.  Menyelenggarakan pendidikan untuk menghasilkan lulusan Fisika yang berkualitas.
  2.  Melaksanakan penelitian dan pengembangan ilmu dan teknologi dalam bidang Fisika untuk mendukung inovasi sains dan teknologi, dan mitigasi bencana dalam menunjang pembangunan nasional yang berkelanjutan.
  3. Melaksanakan layanan dan kegiatan pengabdian kepada masyarakat berdasarkan hasil penelitian untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan keselamatan dari bencana.
  4. Melaksanakan kerjasama institusional dengan berbagai lembaga di dalam maupun di luar negeri untuk peningkatan kinerja pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat.

Tujuan:

  1. Menghasilkan lulusan berkualitas yang mendapat pengakuan pada tingkat nasional dan Internasional.
  2. Menghasilkan publikasi pada jurnal internasional yang bereputasi dan Hak Kekayaan Intelektual (HKI) dalam bidang inovasi sains dan teknologi , dan mitigasi bencana.
  3. Meningkatkan penerapan hasil penelitian untuk peningkatan kesejahteraan dan keselamatan masyarakat
  4. Meningkatkan luaran kerjasama dalam bidang pendidikan, penelitian dan pengabdian kepada masyarakat

 

Read 29325 times

Info Penting

Certificate of Webinar "Trik Sukses Menjelajahi Eropa dengan Beasiswa" Click Here
Toggle Bar